KELAS 2 TEMA 5
Sub tema 4
Pengalamanku
di Tempat Wisata
Kerjakan
soal berikut! Kerjakan dengan benar!
1. Beni
mempunyai 2 potong kain. Ukuran kedua kain berbeda. Kain pertama panjangnya 200
cm.
Kain kedua panjangnya 500 cm. Berapa meter panjang kain semuanya?
………………………………………………
2. Panjang
gapura kiri sama dengan gapura kanan.
Panjang gapura kanan 350 cm. Jarak antara gapura kiri dan kanan 400 cm. Berapa panjang gabungan ketiganya?
………………………………………………
3. Beni
berjalan kaki menuju goa. Gua tersebut terdapat di taman nasional. Jarak gua
dari taman nasional 70.000 cm. Beni ingin masuk ke dalam gua. Beni harus menempuh
jarak 20.000 cm.
Berapa meter jarak yang harus ditempuh Beni hingga sampai ke dalam gua?
………………………………………………
Berikan
centang (v) pada gambar berikut! Contoh
perilaku sesuai sila keempat Pancasila!
Desa Pujaan Handai
Taulan Permai
Perhatikan
kolom berikut! Temukan kata-kata di atas!
Kerjakan
soal berikut dengan benar!
1. Panjang badan komodo 146 cm. Panjang ekor komodo 152 cm. Berapa meter panjang badan dan ekor komodo tersebut?
…………………………………………………….
2. Komodo jantan panjangnya 314 cm. Komodo betina panjangnya 298 cm. Berapa cm panjang kedua komodo?
…………………………………………………….
3. Anak komodo panjang badannya 63 cm. Ekornya 56 cm. Berapa meterkah panjang badan dan ekor anak komodo?
…………………………………………………….
4. Anak komodo jantan panjangnya 65 cm. Anak komodo betina panjangnya 60 cm. Berapa meterkah panjang kedua anak komodo?
…………………………………………………….
Berikanlah
centang (v) pada gambar yang menunjukkan contoh sila kelima!
Mantab
BalasHapus