Kalimat perintah dan penolakan
A. Kalimat perintah
Kalimat perintah adalah kalimat yang bertujuan memberi perintah seseorang.
Kalimat perintah diakhiri dengan tanda seru (!).
Contoh :
1. Tutuplah pintu itu !
2. Bukalah jendela kelas itu!
B. Kalimat Penolakan
Kalimat penolakan adalah kalimat untuk menyatakan penolakan terhadap pendapat seseorang.
kalimat penolakan biasanya di awali dengan kata maaf dan diberi alasan yang tepat
Contoh 1:
Joko : Ayo, bermain bola bersama!
Rudi : Maaf jok, aku tidak bisa ikut karena harus mengaji.
Contoh 2:
Susan : Siti, ayo makan malam bersama kami!
Siti : Maaf aku tidak bisa, aku sedang diet.
TUGAS PR
1. Buatlah 3 kalimat perintah dengan tanda baca yang tepat!
a.
b.
c.
2. Buatlah kalimat penolakan dari pernyataan berikut!
a. Kamu diajak pergi ke pantai oleh temanmu!
Jawab : ...
b. Kamu diberi kue donat oleh temanmu!
Jawab : ...
3. Lengkapilah kalimat di bawah ini agar menjadi kalimat perintah yang tepat!
a. ............ sampah di lantai itu!
b. ............ bungkus makanan itu ke tong sampah!
c. ............ lantai kelas agar bersih!
Selamat mengerjakan!
Jangan lupa klik gambar di bawah ini
Tidak ada komentar: